Self Assesment, Program dan DRKPL PROPER Hijau dan Emas

Ep 07

PENGANTAR

Dua belas perusahaan telah mendapatkan predikat PROPER Emas, 108 perusahaan PROPER Hijau dan sebanyak 1.406 perusahaan PROPER Biru dari 2.137 perusahaan yang dinilai pada periode tahun 2014 – 2015 yang diumumkan pada akhir November yang lalu.

Tidak ada jaminan bahwa perusahaan yang tahun lalu mendapat peringkat Emas, Hijau dan Biru akan tetap mendapatkan peringkat Taat dan Beyond Compliance pada tahun 2015 ini. Bagi perusahaan yang Hijau – Emas bagaimana terus mengembangkan inovasi dan excellence dalam pengelolaan lingkungan dan bisnisnya. Bagi perusahaan yang Biru ada peluang untuk meningkatkan kinerja PROPERnya menjadi Hijau bahkan Emas dengan program yang terencana dan sistematis. Bila tidak dikelola dengan baik bisa saja turun peringkat menjadi PROPER Merah yang telah terjadi banyak perusahaan.

Hasil pemeringkatan PROPER setiap tahun ditunggu oleh banyak stakeholder baik yang terkait langsung dengan perusahaan (pelanggan, pemegang saham, investor, kontraktor, pesaing, dll) maupun yang tidak langsung (masyarakat, LSM, pemerintah, dll). Penilaian PROPER Hijau dan Emas akan memberikan banyak keuntungan dan kenyamanan dalam menjalankan perusahaan.

Berbeda dengan PROPER biru yang fokus penilaiannya pada up the pipe dan pemenuhan regulasi, PROPER beyond compliance lebih pada fokus pada up the pipe yang berorientasi pada efisiensi dan inovasi, keunggulan daya saing, sistem manajemen lingkungan yang teraplikasi dan corporate social responsibility yang signifikan dari perusahaan.

Pendekatan PROPER biru bersifat parsial pada aspek lingkungan, sementara PROPER beyond compliance bersifat komprehensif yang melibatkan kegiatan dari hulu sampai ke hilir di Perusahaan, sehingga dituntut keterlibatan seluruh bagian di Perusahaan untuk keberhasilannya.

TUJUAN PELATIHAN

  • Peserta pelatihan mampu memahami pentingnya PROPER Hijau – Emas  bagi Perusahaan dan memahami mekanisme penilaian PROPER beyond compliance.
  • Peserta pelatihan mampu menyusun rencana dan menerapkan persyaratan PROPER beyond compliance secara komprehensif dan lintas fungsi di Perusahaan.
  • Perserta pelatihan mampu mengumpulkan data, melakukan benchmarking dan membuat laporan PROPER beyond compliance.

MATERI PELATIHAN

  • Latar Belakang, Pengertian, dan Prinsip-prinsip PROPER
  • Kriteria Penilaian dan Prosedur Pemeringkatan PROPER
  • Pemahaman Persyaratan Hijau dan Emas: Beyond Compliance beserta contoh – contoh programnya.
  • Integrasi Sistem Manajemen Lingkungan
  • Pengelolaan dan Pemanfaatan Sumber Daya
    1. Effisiensi Energi
    2. Effisiensi Air
    3. Pemanfaatan Limbah B3
    4. Pemanfaatan Limbah Non B3
    5. Pengurangan Emisi udara
    6. Konservasi Keanekaragaman Hayati
  • Pengelolaan Community Development
    1. Penggunaan sumber daya
    2. Sistem manajemen lingkungan
    3. Partisipasi dan hubungan masyarakat
  • Data Management, Visual Record dan Benchmarking
  • Pembuatan Laporan PROPER Beyond Compliance

METODE PELATIHAN
Presentasi
Diskusi
Latihan

REFERENSI
BMT Asia Pasific, PT • Bridgestone Sumatra Rubber Estate, PT • IPMOMI Paiton, PT • Pupuk Sriwidjaja, PT • NS BlueScope Indonesia, PT • Siemens Indonesia, PT – Infrastructures & Cities Low and Medium Voltage • Indonesia Power, PT – UBP Perak & Grati PLTU Grati • Freeport Indonesia, PT- Kuala Kencana • Golden Energy Mines Tbk, PT • Komatsu Remanufacturing Asia, PT • Pembangunan Jaya Ancol Tbk, PT • SKK MIGAS – Kantor Pusat • Sarihusada Generasi Mahardhika (SGM) Tbk, PT • Holcim Indonesia Tbk, PT – Tuban Plant • Asmin Bara Bronang, PT • PLN (Persero), PT – Area Kotabaru • PLN (Persero), PT – Sektor Barito • Megalopolis Manunggal Industrial Development (MM2100), PT • Astra Honda Motor (AHM), PT • Semen Baturaja Tbk, PT • Indonesia Epson Industry, PT • Indonesia Power, PT – UBP Priok • Semen Baturaja Tbk, PT • Terminal Teluk Lamong, PT • Castlerock Consulting, PT • Nusa Halmahera Minerals, PT • Indonesia Power, PT – UBP Bali • Indonesia Power, PT – Unit Pembangkitan Semarang • PLN (Persero), PT – Wilayah Sulsel, Sultra & Sulbar • BP Berau Ltd • Adaro Energy Tbk, PT • Indonesia Power, PT – UBP Suralaya • PLN (Persero), PT – Pembangkitan Sumatera Bagian Utara •Semen Padang, PT • Astra Daihatsu Motor, PT – Karawang Assy Plant • Kaltim Nitrate Indonesia, PT • Muara Alam Sejahtera, PT • Gudang Garam Tbk, PT • Saka Indonesia Pangkah Ltd. • Yamaha Music Manufacturing Asia, PT (YMMA) • Aneka Tambang Tbk, PT – Kantor Pusat
• Berau Coal, PT • Bio Nusantara Teknologi, PT • Indah Kiat Pulp and Paper Tbk, PT • Mitsubishi Chemical Pet Film Indonesia, PT • Nestle Indonesia, PT – Cikupa Factory • RSUD Badung ••

Biaya: 6.900.000

PELAKSANAAN

Jakarta, 15 – 17 Juni 2016, di Gedung Menara Hijau
Bandung, 20 – 22 Juli 2016, di Park Hotel / Ibis Braga Hotel
Jakarta, 31 – 2 Agustus 2016, di Gedung Menara Hijau
Batam, 5 – 7 Oktober 2016, di Pacifik Palace Hotel
Jakarta, 9 – 11 November 2016, di Gedung Menara Hijau
Bandung, 19 – 21 Desember 2016, di Park Hotel / Ibis Braga Hotel

Untuk Informasi Lebih Lanjut, Hubungi :

    Eni Endri Yeni | Senior Marketing Partner | PT Benefita Indonesia
    HP: 0813 10138048 | Email: eniendriyeni@benefita.com
    Website : http://www.pelatihanlingkungan.com | http://www.trainingproper.com | http://www.limbahb3.com

    PT. BENEFITA INDONESIA PROVIDER TRAINING ENVIRONMENT TERBESAR & TERLENGKAP Se-INDONESIA (Since 1 April 1998)

    Pendaftaran Pelatihan

Print Friendly
One Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may use these HTML tags and attributes: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <strike> <strong>